Jumat, 29 Juni 2012

Opick-Hanya hamba Allah

lagunya bikin inget sama Allah................ :)
kaya teguran klo dengernya pas lagi kesusahan n lagi sedih...... hey ingat sama Allah !!! ilmu tawakal diingat lagi juga ya !!!

Kamis, 28 Juni 2012

Maher Zain - So Soon | Official Music Video

lagu sama lyricnya subhanallah keren.... sedih tapi menguatkan.........

Every time I close my eyes I see you in front of me
I still can hear your voice calling out my name
And I remember all the tales you told me
I miss the time you were around (x2)
But I’m so grateful for every moment I spent with you
‘Cause I know life won’t last forever
Chorus:
You went so soon, so soon
You left so soon, so soon
I have to go on ’cause I know it’s been too long
I’ve got to stop the tears, keep my faith and be strong
I’ll try to take it all, even though it’s so hard
I see you in my dreams but when I wake up you are gone
Gone so soon
Night and day, I still feel you are close to me
And I remember you in every prayer that I make
Every single day may you be shaded by His mercy
But life is not the same, and it will never be the same
But I’m so thankful for every memory I shared with you
‘Cause I know this life is not forever
CHORUS
There were days when I had no strength to go on
I felt so weak and I just couldn’t help asking: “Why?”
But I got through all the pain when I truly accepted
That to God we all belong, and to Him we’ll return, ooh

Maher Zain - Number One For Me | Official Music Video ..... :)

untitled.....


Apa yang Engkau kehendaki pasti akan terjadi.............
Apa yang tidak Engkau kehendaki tidak akan pernah terjadi.....
Engkau mencipta manusi karena mengetahui.....
Pada pengetahuanmulah ada kehidupan....
orangtua dan seorang pemuda.....
Ada yang celaka dan ada yang bahagia.....
Ada yang jelek juga ada yang baik.....
Nikmat Engkau berikan pada yang ini dan Engkau lepaskan dari yang itu.....
Yang ini Engkau kayakan dan yang itu Engkau fakirkan.....

____ dari sebuah buku____ kalau mau tau email saya saja ... nanti saya beritau judul bukunya :)

Rabu, 27 Juni 2012

my NOMADEN Life.........#Walau sendirian dan tak indah#




Imam Syafi'i berkata: 

Merantaulah Orang pandai dan beradab tak kan diam di kampung halaman Tinggalkan negerimu dan merantaulah ke negeri orang Pergilah ‘kan kau dapatkan pengganti dari kerabat dan teman Berlelah-lelahlah, manisnya hidup terasa setelah lelah berjuang Aku melihat air yang diam menjadi rusak karena diam tertahan Jika mengalir menjadi jernih jika tidak dia ‘kan keruh menggenang Singa tak kan pernah memangsa jika tak tinggalkan sarang Anak panah jika tidak tinggalkan busur tak kan kena sasaran Jika saja matahari di orbitnya tak bergerak dan terus diam Tentu manusia bosan padanya dan enggan memandang Rembulan jika terus-menerus purnama sepanjang zaman Orang-orang tak kan menunggu saat munculnya datang Biji emas bagai tanah biasa sebelum digali dari tambang Setelah diolah dan ditambang manusia ramai memperebutkan Kayu gahru tak ubahnya kayu biasa di dalam hutan Jika dibawa ke kota berubah mahal jadi incaran hartawan....


saya sudah merantau dari kecil meninggalkan kampung halaman, lalu 18 tahun kemudian saya meninggalkan kampung tempat menghabiskan masa kecil dan sekolah...... hmmmmm sekarang saya ada di kampung asing yang tak mengenal siapa2.......... tapi masih tetap di kota saya...... saya bisa pindah kemana saja yang saya suka...... hmmmmm setelah selesai nanti saya mau pindah kota :)

kata feliX siaw di bukunya : air yang tidak bergerak akan bau dan berjamur, darah yang tidak mengalir bisa stroke, jantung yang tidak bergerak artinya matilah manusia...... jadi saya pun harus bergerak....... dari episode ke episode dan dari satu tempat ke tempat ini..... hidup ini tidaklah stagnan..... let's fight myw...

Kamis, 21 Juni 2012

AKU RINDU.....



Hai ramadhan, kemarilah cepat............. saya sangat merindukanmu.............. 
saya merindukan jiwa saya yang dulu...... 
kembalikan jiwa saya,  tentu saja dengan balutan yang lebih baik.........


Hai ramadhan, kemarilah cepat........ saya sangat ingin berjumpa denganmu..........
dekap saya erat........  berikan kekuatan illahi dalam setiap langkah dan kisah yang akan saya lalui..........


Hai ramadhan, kemarilah cepat........... tak sabar hati ini ingin bertemu.......
Bisikan pada saya firman-firmaNya......... resapkan dalam hati saya....
Katakan bahwa saya kuat menghadapi segala ketentuanNya......
pastikan langkah saya tegak di jalan yang di ridhaiNya.....


Hai, ramadhan, kemarilah cepat........ basulah rindu kalbu ini.....
Saya ingin bermunajat indah dan engkau menjadi saksinya......
doaku bersamamu di Tahun yang lalu sudah Allah jawab, meski belum terjawab sempurna tapi saya yakin jawabanNya pasti indah pada akhirnya......
dan saya akan membuat beribu munajat indah lainya, lalu menunggu Allah menjawabnya.....
Karena bermuhasabah tentang doa itu indah..... Allah selalu punya cara indah menjawabnya.....
Sungguh Dia maha Agung....... 

Hai ramadhan, kemarilah cepat........... Tak kau dengarkah lantunan nada2 kerinduan dalam jiwa????.....
kamu tau Ramadhan.... 
Saya ingin kamu membantu saya mengganti hati yang sudah compang-camping ini menjadi hati yang baru......
Saya ingin mencipta cahaya hidup saya yang semakin meredup menjadi terang benderang.....
Saya ingin mengobarkan  semangat saya yang telah lama menghilang.....
Saya ingin membuat hati yang lembut, yang senantiasa dekat pada Allah.....
dekatkan saya PadaNya..... buat semakin dekat....semakin dekat dan semakin dekat......
Saya ingin membasuh semua dosa, menghimpun beribu doa dan mensucikan segala noda......




Hai Ramadhan, kemarilah cepat...... Rindu ini kian hari terasa berat.....
Bawa saya dalam daftar hamba2 terbaik yang Allah cinta......
Tulis saya dalam daftar penghuni surgaNya......
oia, bolehkah kutitipkan sesuatu????....
Bawa saja segala rasa yang bukan karenaNya.....
Bawa saja segala asa yang bukan diperuntukan padaNya.....
hai ramadhan, saya mau jadi umat Muhamad yang kuat, hebat dan semangat........
saya mau jadi hamba yang  baik, semkain baik, bertambah baik dan menjadi  yang terbaik :)


hai Ramadhan, kemarilah cepat..... !!!!




Terukir salam rindu padamu,
Myw


 


 

Rabu, 20 Juni 2012

"Hikmah sang Mantan | Self Therapy Rehab Hati" (Nuruddin indunissy)


sejatinya setiap pribadi 
tercipta dengan satu keistimewaan 
namun tidak semua orang mampu melihatnya dengan jujur
setiap orang memiliki cahaya, dan dengannya ia mampu menerangi hati dan pribadi di dekatnya. siapa saja

hanya saja, kita dan mereka kadang tidak menyadari hal menakjubkan ini. terkadang cahaya itu meredup atau bahkan tidak bisa kita sadari sama sekali.

sombong dengan ketawadhuan
hingga diri merasa telah dipenuhi cahaya,
berkilauan namun sebenarnya menyilaukan.
bahkan mata bathin itu tertutup rapat
dan ruangan itu gelap

berjalan tanpa arah
dalam kesendirian yang menyiksanya
disanalah kegelapan itu menyelimuti dirinya
dan ia butuh cahaya

ketika seorang hamba menyadari
adanya sisi gelap dalam diri, maka disanalah ia mencari cahaya
ia mulai mendapati bintang-bintang kecil yang dan bulan di sore berawan, malu-malu menatapnya ragu

saat kita dalam kegelapan,
justeru kitalah yang mencari.. cahaya itu.
hingga kita melihatnya dengan jelas, tanpa hijab
disana kita melihat bulan itu putih bercahaya
kita menemukannya lalu meminjamnya
untuk menerangi langkah kita
padahal seharian lalu,
kita buta tentangnya?

subhanallah!
begitulah, saudara-saudariku
sosok sosok yang pernah ada dihadapan kita,
kemarin ia yang tersenyum, perlahan mengenalnya
lalu tiba-tiba saja kita seperti benar mencintainya
memiliki, sepenuh hati
melukai, lalu pergi

dan kita terluka
saling menyalahkan

mudah memang
menyalahkan siapapun lalu menuduhnya sesuka hati
kita bahkan lupa dan tidak mampu lagi sedikitpun.. melihat cahaya yang dulu ia pinjamkan. cahaya yang mengantar kita kepada hari ini

kita lebih senang bertanya-tanya,
kenapa ia harus datang melibatkan kita dalam cerita..
kita ingin dipahami, tapi tidak pernah memahami..
ingin dibenarkan tapi sulit membenarkan

mari dengarkan kembali
sebuah rekaman masa lalu
tentang apa yang kita putuskan dulu
saat ruang fikiran itu hanya mampu menyalahkan
tentu disana, semua orang bersalah kecuali diri kita
dan pintu-pintu hikmah itu tertutup saat engkau menutup semua celah cahaya, saat engkau membatasi ruang fikiranmu dalam batas prasangka yang membutakan

prasangka hina itulah
yang kelak akan menghinakanmu
dan kita akan terus terhina
selama kita tidak mampu
memaafkan

sayang sekali
kita telah menyangka maaf itu
hanya serakan sampah yang tak berguna

saudaraku, saudariku yang mendamba kebahagiaan
tahukah, semakin kita sering bertemu dengan hamba-Nya yang salih semakin kita mengenal kehinaan kita
semakin kita merendah
merebah..

sebaliknya
semakin kita melihat kehinaan mereka
semakin kita meninggi

seandainya saja
jiwa itu sebening embun
maka alasan apakah lagi yang menyeret kita pada hinanya prasangka?

hanya sungai beninglah
yang akan menunjukan kita
ikan-ikan kecil diantara bebatuannya

tahukah jika
sosok yang pernah menyakitimu itu, dulu ..pernah meminjam cahayamu untuk menerangi jalannya, maka satu satunya jalan adalah merelakannya pergi
membawa cahayamu

lalu lihatlah
cahaya yang ia tinggalkan dihatimu
cahaya yang membekas! dan menerangi jalanmu
tanpa hadirnya saat ini..

jika engkau tidak mendapati cahaya itu
maka lihatlah lagi dengan hatimu

jika engkau tidak juga melihatnya
maka yakinlah, engkau sedang berdusta.
untuk dirimu sendiri.

bangkitlah saudaraku
kepakkan sayapmu dan terbanglah
biarkan sosok lain berbagi cahaya, denganmu

sungguh..
jika kita mampu melipat jarak dunia ini
bentangan jarak melelahkan itu tidak pernah ada
kita hanya sedang lupa, bahwasannya akhirat itu begitu dekatnya
hingga kita tidak sempat untuk berlama-lama berdiam di sebuah lembah dimana kita terjatuh dan diam

jangan hanya melihat terbingnya terjal dihadapan
namun bayangkanlah keindahan dibalik bukitnya
disana ada cahaya, cahaya pembimbing
yang membawamu kembali

jalanan panjang yang tidak mudah
namun hari ini tidak ada pilihan karena masalalu itu telah berlalu jauh dibelakang dan mengingatnya akan membuatmu semakin jauh
terbelakang

sementara perahumu sudah jauh ditengah lautan
tidak ada pilihan selain mengayuhnya, menari dengan ombak
berselancar di deru-derunya dan bersiap untuk singgah dipelabuhan di negeri lain

sebuah negeri
dimana pintu-pintu keabadian dibuka
dan pintu masalalu itu tertutup untuk selama-lamanya.

......
SEGALA PUJI BAGI ALLAH!
Alhamdulillah 450 Halaman Rehab Hati Telah Terbit 10 June 2012 Kemarin. Mulai beredar di Indonesia, Taiwan, Hongkong, Saudi, Malaysia, Singapura dan Germany mulai tanggal 18 June 2012.

Salam Bahagia

Nuruddin Al Indunissy

Rabu, 13 Juni 2012



Seorang guru pernah berpesan:
 “Jgn berdoa utk menjadi orang yg sabar, tetapi berdoalah supaya Allah memberikan kepadamu kesabaran tatkala ditimpakan ujian”…Kenapa begitu? “Meminta menjadi org yg sabar bermakna meminta ujian, kerana sinonimnya sabar dan ujian”.

For me.........

 
 
Mencari yang baik agamanya, akhlaqnya, tutur katanya itu baik tetapi apakah layak yang baik itu buat yang kurang baik? Makanya, dalam mencari, perbanyakkanlah memperbaiki diri sendiri daripada mencari tetapi tak bermakna misi mencari perlu dihenti, moga jalan dalam muhasabah itu ada hikmah yang tidak terduga. Jika baik niatnya, terjemahkanlah dengan cara yang baik agar niat baik itu dapat dirasa bukan disalahertikan kerana kau dan dia manusia yang tiada sempurna punya pemikiran yang berbeda.
(via akucintaallah

DOA BULAN RAJAB

Semoga Allah memberkahi bulan rajab dan syaban dan menyampaikan umur saya hingga bulan Ramadhan..... Saya teramat sangat rindu Ramadhan karena ramadhan adalah my reflection mounth... hmmmm seperti setahun kemarin dan setahun ke belakangnya, selalu ada luka yang harus saya sembuhkan...... selalu ada keikhlasan yang harus saya asah dalam ramadhan yang siap untuk saya persembahkan untuk hidup ke depan.... selalu ada semangat hilang yang harus saya temukan......... Saya ingin lebih baik........SAYA RINDU RAMADHAN T_T

Selasa, 12 Juni 2012

Rasulullah Menangis di Padang Mahsyar........... bukti Rasulullah teramat sangat mencintai kita........

T_T



sosok sosok yang pernah ada dihadapan 

kita,

kemarin ia yang tersenyum, perlahan 

mengenalnya.....

lalu tiba-tiba saja kita seperti benar 

mencintainya...........

memiliki, sepenuh hati.....

melukai qt, lalu pergi....... T_T


http://nuruddin-al-indunissy.blogspot.com/

Jumat, 08 Juni 2012

doa untuk melembutkan hati.........

Surat Thaha ayat 1-5..........
Amalkan baca surah Taha ayat 1 hingga 5. subhanallah, hati sekeras Umar pun dapat dilentur dan dilembutkan dengan kalimah Allah ini. :’)
*kalau ada adik-adik yang nakal, boleh bacakan sambil usap ubun-ubunnya semasa dia sedang tidur. :)

Hope is the hardest thing to kill........


Allah ambil saja rasa ini, saya hanya ingin mencintainya karenaMu..... saya hanya ingin mencintaiMu........
#CUKUP ALLAH SAJA BAGIKU#

SURAT 41 AYAT 30...... BIKIN HATI DAMAI KLO BACANYA...... DON'T BE AFFRAID !!!

Sesungguhnya orang-orang yang menegaskan keyakinannya dengan berkata:

“Tuhan kami adalah Allah”,

kemudian mereka tetap teguh di atas jalan yang betul, akan turunlah malaikat kepada mereka dari semasa ke semasa (dengan memberi ilham):

Janganlah kamu bimbang (dari berlakunya kejadian yang tidak baik terhadap kamu) dan janganlah kamu berdukacita, dan terimalah berita gembira bahawa kamu akan beroleh syurga yang telah dijanjikan kepada kamu.”

[41:30]


Kamis, 07 Juni 2012

;(



Wahai Tuhan Yang Maha Mengerti
mengetahui diriku lebih dari aku
Wahai Tuhan Yang Maha Memahami
memahami keinginanku jauh sebelum aku ingin
Wahai yang begitu lembut teguranNya
Yang indah dan memperindah segala sesuatu
Wahai Yang Maha Hidup dan terus menerus mengatur

Sesungguhnya Engkau sangat pahami aku. bukan aku tidak patuh padaMu. aku telah berusaha keras melupakannya. aku berusaha keras membuka diri dan hatiku kembali. tapi aku takut.
aku coba keras untuk ikhlas. aku tak mau mengatakan ikhlas dalam lisanku, sementara hatiku tidak mengikutinya.

Duuhai Allah.. aku takut pada ketakutanku, karena aku tak bisa menyembunyikan semuanya dariMu, tentang perasaanku padanya.

Wahai Allah yang begitu menyayangiku, apakah mimpi-mimpiku terlalu sederhana untuk Kau wujudkan? atau tidak bolehkah aku hanya memendamnya saja kepadaMu. haruskah akumengatakannya, sementara Engkau Maha Mengetahui.
Dulu, pada mimpi sederhanaku
aku hanya ingin seseorang yang hadir sekali dalam hidupku. seseorang yang mampu memeluk hatiku. seseorang yang kepadanya aku, Kau haruskan berbakti. kemudian Kau hadirkan lagi orang-orang baru dari kami. aku, dia, anak-anak kami dan keridhoanMu pada kami.
mimpi itu Kau wujudkan, tapi tidak padaku melainkan pada sahabat-sahabatku yang mimpinya lebih tinggi dariku.

Tuhan, kenapa mimpi sederhanaku Kau wujudkan pada mereka? kenapa tidak padaku? apa aku tak pantas memiliki mimpi sesederhana itu? atau mimpi itu terlalu sederhana untukku? kini aku takut mempunyai mimpi itu lagi. aku harus mengganti mimpiku. tapi mimpi apa? sementara mimpi-mimpiku yang indah, tinggi dan banyak akan hadir setelah mimpi sederhanaku menjelma nyata. tapi kini aku takut. aku tak mau lagi, Tuhan.
Wahai Tuhan Yang Maha Pengasih diatas semua yang mempunyai belas kasih
maafkanlah aku, maafkan kerasnya hatiku
Wahai Tuhan, penolong setiap jiwa yang merana
aku sudah berkali-kali bicara pada hatiku
Oh hati, kenapa engkau keras begitu
apa kau ingin aku marah kepadamu?


 http://www.facebook.com/RKIINSPIRATIF

Rabu, 06 Juni 2012

SEUNTAI NASEHAT UNTUK PEREMPUAN.......

 
 
Seuntai nasihat untukmu Wanita,

Jadilah wanita yang penyayang & lembut dan janganlah menjadi wanita yang kasar dan keras.

JadIlah wanita yang berwajah berseri & selalu tersenyum dan janganlah menjadi wanita yang bermuka masam dan selalu cemberut.

Jadilah wanita yang bijaksna dan sabar dan janganlah menjadi wanita yang pemarah dan kurang sabar.

Jadilah seorang ibu yang menghangatkan dan janganlah menjadi wanita yang dingin hingga dijauhi.

Jadilah wanita yang dicintai dan dirindukn dan jangan menjadi wanita yang lalai dan dilalaikn.

Jadilah wanita mukminah dan bersyukur dan janganlah menjadi wanita kafir dan kufur.

Jadilah wanita pencemburu yang dicintai dan jangan menjadi wanita pencemburu yang menghancurkan.

Jadilah wanita pengatur rumah tangga yang qana'ah dan janganlah menjadi wanita yang mubadzir.

Jadilih wanita penghuni surga dan janganlah pernah menjadi wanita penghuni neraka.

Jadilah sahabat wanita yang dicintai dan janganlah menjadi musuh yang dibenci.

Jadilah wanita yang pendiam dan lemah-lembut dan janganlah menjadi wanita yang cerewet dan kasar.

Jadilah wanita seperti,Khadijah,Zainab dan Aisyah,
Dan janganlah menjadi seperti istri Nabi Luth dan istri Nabi Nuh.

Jadilah wanita seperti wanita yang ALLAH suka melihatnya dan janganlah menjadi wanita seperti wanita yang setan suka melihatnya.
 
 http://www.facebook.com/Page.IstikharahCinta

Selasa, 05 Juni 2012

just PRAY........


Takkan kukatakan, 'kabulkan do'aku segera'....
karena tak pantas kumemaksa....
takkan kutanyakan, 'kenapa tak jua KAU kabulkan....'
karena tak layak kubertanya....
takkan kuberpikir, 'mungkinkah KAU mengabulkannya'...
karena tak sepatutnya aku meragu....

KAU pasti mengabulkan setiap do'a....
bila tak kini, mungkin nanti...
bila tak seperti yang kuingini...
mungkin KAU merubahnya dalam bentuk yang lebih baik untukku....

Ya Rabbi, ...
aku akan tetap di sini.....
setia menanti jawaban-MU atas do'aku.....

 _____sms teman____

Senin, 04 Juni 2012

Snow White And The Huntsman Petualangan Epik Sang Putri - Cinema 21

Snow White And The Huntsman Petualangan Epik Sang Putri - Cinema 21


Boleh nonton yang ini ga??? nonton sendirian lagi........ hmmmmm lebih seru ko sendiri.............. hmmmm semoga ga ada orang aneh lagi...... minggu depan libur kuliah kan............. hihiy seneng :)

Minggu, 03 Juni 2012

cintaku pada_Nya...........



Sabarlah duhai hati…
Tak perlu kau tagih cinta manusiawi yang bersifat sementara.
Ada cinta yang lebih kekal abadi buat dirimu.
Ada cinta yang bisa membuatkan kau mengalirkan airmata ketika hati merindui.
Ada cinta yang mampu memberikan ketenangan pada jiwamu ketika kamu dilanda keresahan.
Ada cinta yang boleh kau jadikan tempat merintih bila kesedihan datang menjenguk.
Ada cinta yang mampu memberikan apa saja yang kamu inginkan.
Namun, kadang-kadang cintamu itu pasti diuji.
Sekuat manakah cintamu pada-Nya, sehebat manakah kasih kamu pada-Nya.
Ujian datang dalam berbagai cara.
Bijak menyikapi masalah untuk menilai kesetiaanmu pada-Nya.
Andai kata kuat dan tetap hatimu pada-Nya, maka bergembiralah.
Jika hatimu goyah dan meragui kasih sayang-Nya selepas didatangkan ujian pada dirimu, maka sadarlah bahwa nilai cintamu disisi-Nya masih lemah.
Kembalilah pada cinta-Nya yang lebih agung dari kecintaanmu buat dunia dan isinya.☀※ 212003B1


http://www.facebook.com/RKIINSPIRATIF

MENGUBAH LUKA MENJADI TAWA..........



Saat seseorang yang kau sayang ........
Memilih pergi dengan pilihan yang lain,,
Ikhlaskan dan antar dengan senyuman..
Percaya di Terminal berikutnya akan menawarkanmu yang lebih nyaman..

... Saat dunia.........

Menertawaimu
Tegarlah
Karena itu hanya permukaan
Kebahagian untukmu lagi dirancangNya............

Saat sahabat
Menikammu................
Diamlah
Dari situ kamu menilai kesetiaannya
Setelah itu akan kau tahu bagaimana nilai sebuah persahabatan.

Kitalah sang tangguh!
Mampu bernyanyi walau di atas duka
Kitalah Sang tangguh!
Mampu menari walau seribu hal yang kita tak suka, menyapa.

Bernyanyi dengan hati
Tuk hibur dunia yang sunyi...........
Menarilah dengan Jiwa
Tuk pancarkan cahaya.............

Kitalah sang tangguh!
Yang akan membuat mata-mata terbuka
Kitalah sang tangguh!
Yang membuat dunia bangga
karena kita mampu mengubah luka menjadi tawa..


 http://www.facebook.com/RKIINSPIRATIF